Kelas Python di Jurusan Sistem Informasi (SI) ITS
Bekerja sama dengan rekan-rekan Himpunan Mahasiswa Sistem Informasi (HMSI) ITS, mengadakan Kelas Python, sekaligus yang ke-3 di Surabaya.
Kelas yang berlangsung sekitar 5 jam ini, diikuti oleh lebih dari 50 peserta.
Beberapa liputannya antara lain:
Teman-teman di Surabaya sangat tertarik dengan acara teknologi, tergambar dari acara ini yang dipublikasi ke beberapa kampus, untuk kuota 50 peserta, jumlah pendaftar mencapai 573 orang.